TINGKAT KEPUASAN PASIEN TERHADAP PELAYANAN KESEHATAN PUSKESMAS PATIENT SATISFACTION LEVEL OF PUSKESMAS HEALTH SERVICES

Sri Hardi Wuryaningsih, Aris Winarno Jujuk Proboningsih

Abstract


ABSTRAK

 

          Jenis penelitian adalah Deskriptif dengan pendekatan cross sectional. Tujuan penelitian adalah mengidentifikasi tingkat kepuasan pasien pada pelayanan kesehatan di Puskesmas Widang Tuban. Kepuasan pasien meliputi  hubungan perawat-pasien,  kenyamanan pelayanan,  kepuasan pasien berdasarkan tentang pengetahuan dan kemampuan teknis perawat, kepuasan pasien tentang efektifitas pelayanan kesehatan di Puskesmas Widang. Populasi penelitian adalah seluruh pasien rawat inap maupun yang rawat jalan di puskesmas Widang Tuban. Hasil penelitian didapatkan sebagian besar pasien puas tentang hubungan perawat-pasien, setengahnya pasien puas tentang kenyamanan pelayanan, sebagian besar pasien puas tentang pengetahuan dan kemampuan teknis perawat, setengahnya pasien puas tentang efektifitas pelayanan kesehatan. 

 Kata-kata  kunci: Kepuasan, Pasien, puskesmas

 

ABSTRACT

This research is a descriptive study with cross sectional approach. The purpose of identifying the level of patient satisfaction in health care at Puskesmas of Widang Tuban.  Patient satisfaction includes: nurse-patient relationships, comfort care , on knowledge and technical skills nurses , the effectiveness of health services at Puskesmas Widang . The population in this study were all inpatients and outpatient in Puskesmas Widang Tuban. Hasil study found most patients satisfied on nurse - patient relationship, half of patients are satisfied about comfort care, most patients are satisfied about the nurse's knowledge and technical skills, half of patients are satisfied with effectiveness of health care.


Key words : Satisfaction, Patient, Puskesmas

 Alamat Korespondensi :  E-mail: srihardiwuryaningsih@gmail.com


Full Text:

PDF

Refbacks

  • There are currently no refbacks.